Kuya Maranggi Waterpark Cibungur Purwakarta Wisata Air Bagi Keluarga

Tempat Wisata Purwakarta - Kuya Maranggi Waterpark cukup baru keberadaanya di Purwakarta, namun fasilitas yang ada di sana cukup mumpuni.

Kuya Maranggi menyuguhkan wisata air bagi keluarga. Dan termasuk sederetan Kolam Renang Purwakarta yang recommended.

Jika melirik dari fasilitas yang ada di sana memang cukup lengkap baik indoor maupun outdoor event.

Ada beberapa wahana yang bisa di nikmati di sana, diantaranya:

  • Jembatan Selfie
  • Kolam untuk anak-anak
  • Kolam untuk dewasa
  • Kolam untuk balitas
  • Perahu kuya
  • Seluncuran spiral
  • Seluncuran Pelangi

Semua bisa didapat bagi para pengunjung hanya dengan harga tiket Rp. 35.000 saja di hari biasa selain weekend dan libur nasional.

Adapun untuk layanan yang ada di sana antara lain:

  • Gathering
  • Meeting
  • Pre Wedding
  • Outdoor event


Untuk informasi lebih jelasnya berikut ini:

Harga tiket masuk Kuya Maranggi

1. Paket Personal
Paket ini di bayar bagi pengunjung perorangan
Rp. 60.000. di weekday atau hari biasa tidak termasuk hari libur Nasional
Rp. 75.000 di weekend atau hari libur mingguan tidak termasuk haru libur Nasional.
2. Paket Group Sekolah
Rp. 25.000/orang dengan persyaratan: minimal 25 orang persekolah, ada tandatangan resmi dari kepala sekolah dan ada bonus gratis masuk bagi 2 orang guru.
3. Paket corporate
Untuk harga dan ketentuan bisa langsung menghubungi pihak pengelola
4. Paket Group
Rp. 25.000/orang. Khusus untuk group sekolah minimal 25 orang/sekolah. kelipatan 10 orang murid garatis 1 orang untuk guru.



Alamat Kuya Maranggi

Berada di jalur Purwakarta - CIkampek, Desa Cibungur, Kecamatan Bungursari, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat 41181, Indonesia.

Berada di depan Sate Maranggi Haji Yetty Cibungur yang sudah terkenal itu.

Rute

Dari pintu keluar tol Sadang belok kiri menuju cikampek.

Wisata Kuliner

Bagi yang ingin sekaligus mencicipi wisata kuliner paling sate maranggi purwakarta fenomenal di dekat lokasi langsung menuju depa wahana ini, tepatnya di Sate Maranggi Haji Yetty.

Sekian Kuya Maranggi Waterpark Cibungur Purwakarta Wisata Air Bagi Keluarga, semoga membantu.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kolam Renang Tirta Harapan Munjuljaya Purwakarta

Alam Sari Wates Purwakarta, Info Lengkapnya Di Sini

Harga Tiket Masuk Kolam Renang Insan Mulia Purwakarta